Senin, 16 Desember 2013

Contoh Akta Novasi

Contoh Akta Novasi


——————————————— NOVASI ————————————-
————————————————————– Nomor : 567 ————————————————–
———————————————————— Pasal 1413 ayat 3 ———————————————
———————————————— ( Yang berakibat penggantian Kreditur ) ——————————
- Pada hari ini Rabu, tanggal tiga puluh bulan Maret tahun seribu sembilan ratus tujuh puluh tujuh (30-03-1977). ——-
- Menghadap kepada Saya, XXXXXXXXX, Sarjana Hukum, Magister Kenotariatan, Notaris di Kota XXXXXXXX dengan dihadiri oleh Para Saksi yang Saya, Notaris kenal dan yang nama namanya akan disebut pada bagian akhir akta ini : ——
1. Tuan XXXXXXXX, pedagang, bertempat tinggal di Surabaya, Jalan …….., nomor Kecamatan ….., Kelurahan , Rukun Tetangga , Rukun Warga ; (pemegang Kartu Tanda Penduduk nomor ). —————————————————-
2. Tuan XXXXXXXXXX, swasta, bertempat tinggal di Surabaya, Jalan …….., nomor Kecamatan ….., Kelurahan , Rukun Tetangga , Rukun Warga ; (pemegang Kartu Tanda Penduduk nomor ). —————————————————-
3. Tuan XXXXXXXXXXXXXX, pedagang, bertempat tinggal di Surabaya, Jalan …….., nomor Kecamatan ….., Kelurahan , Rukun Tetangga , Rukun Warga ; (pemegang Kartu Tanda Penduduk nomor ). ————————————
- Para Penghadap telah Saya, Notaris kenal. —————————————————————————————————–
- Para Penghadap menerangkan, bahwa : ——————————————————————————————————–
- Penghadap Tuan XXXX telah menghutangkan uang sejumlah Rp. 5.000.000,- (lima juta rupiah) kepada Penghadap Tuan XXXX karena pinjaman uang demikian itu ternyata dari akta tanggal dua puluh bulan Pebruari tahun seribu sembilan ratus tujuh puluh tujuh ( 20-02-1977) nomor 10 dibuat dihadapan Notaris. ———————————————-
- Bahwa Penghadap Tuan XXXXX berkehendak akan melunasi hutangnya kepada Penghadap Tuan XXXXXXXX dengan cara Penghadap Tuan XXXXX mengaku berhutang kepada Penghadap Tuan XXXXXXX uang sejumlah Rp. 5.000.000,- (lima juta rupiah) dan oleh karena itu Penghadap Tuan XXXX akan membebaskan Pengahdap Tuan XXXX dari hutangnya kepada Penghadap Tuan XXXX, kesemua hutang-hutangnya itu berdasarkan akta-akta Saya, Notaris nomor 10 dan nomor 20 tesebut di atas. ——————————————————————————————————————
- Bahwa Para Penghadap berkehendak untuk mengesahkan persetujuan-persetujuan mereka yang telah disepakati tersebut dengan suatu akta otentik yang dibuat di hadapan Saya, Notaris. ———————————————————–
- Berhubung dengan hal-hal tersebut di atas, maka sekarang Para Penghadap dengan ini telah setuju dan semupakat sebagaimana mereka satu sama lain telah saling berjanji sebagai berikut : ————————————————————–
————————————————————— PERSETUJUAN KESATU ————————————————————–
- Penghadap Tuan XXXX dengan ini menyatakan mengaku berhutang kepada Penghadap Tuan XXXXXX yang menerangkan dengan ini menerima baik pengakuan hutang dari Penghadap Tuan XXXX uang sejumlah Rp. 5.000.000,- (lima juta rupiah), yang disebabkan karena hal-hal seperti tersebut di bawah ini : ———————————-
a. Hutang Pengahadap Tuan XXXX kepada Penghadap Tuan XXXX dibebaskan seperti akan disebutkan di bawah nanti : ——————————————————————————————————————————————————–
b. Hutang Pengahadap Tuan XXXX kepada Penghadap Tuan XXXX dibebaskan seperti akan disebutkan di bawah nanti : ——————————————————————————————————————————————————–
- Satu dan lain dengan pernyataan secara tegas bahwa pengakuan hutang dari Penghadap Tuan XXXX kepada Penghadap Tuan XXXX adalah suatu persetujuan baru seperti yang dimaksud dalam ketentuan pasal 1413 B.W. dan dilakukan dengan peraturan- peraturan dan syarat- syarat sebagai berikut : ———————————————————–
——————————————————————– PASAL 1 ——————————————————————————
Jumlah pokok hutang sebesar Rp. 5.000.000,- (lima juta rupiah) tersebut harus dibayar oleh yang berhutang kepada penagih hutang selambat-lambatnya pada tanggal ———————————————————————————————
——————————————————————— PASAL 2——————————————————————————
Atas pokok hutang tersebut yang berhutang harus membayar bunga kepada penagih hutang sebesar 2% ( dua persen ) setiap bulannya yang dihitung mulai hari ini sehingga pokok hutang tersebut dibayar lunas sepenuhnya dan bunga mana harus dibayar pada tiap-tiap bulan sekali yaitu pada paling lambat tiap tanggal sepuluh (10), untuk pertama kalinya pada tanggal sepuluh dan seterusnya. —————————————————————————————
———————————————————————- PASAL 3 —————————————————————————-
Semua pembayaran oleh yang berhutang harus dilakukan di——————————————————————————–
———————————————————————- PASAL 4 —————————————————————————-
Bilamana yang berhutang tidak membayar bunga pada waktunya….. tidak perlu dinyatakan dengan pemberitahuan juru sita——————————————————————————————————————————————————-
———————————————————————— PASAL 5 ————————————————————————–
Jumlah pokok hutang tersebut beserta dengan bunga-bunga dan denda- denda, serta biaya- biaya menjadi dapat ditagih dengan segera dan sekaligus bilamana : ————————————————————————————————-
a. Yang berhutang jatuh pailit ————————————————————————————————————————
b. Yang berhutang meninggal dunia —————————————————————————————————————
—————————————————————- PERSETUJUAN KEDUA —————————————————————
Karena adanya pernyataan pengakuan hutang dari Penghadap Tuan XXXX kepada Penghadap Tuan XXXXXX seperti tersebut pada Persetujuan Kesatu dan pernyataan Penghadap Tuan XXXX membebaskan Penghadap Tuan XXXX dari hutangnya sebesar Rp. 5.000.000,- (lima juta rupiah) yaitu hutang yang tersebut dalam akta Saya, Notaris tanggal sepuluh bulan Januari tahun seribu sembilan ratus tujuh puluh tujuh (10-01-1977) nomor 10 tersebut di atas. ———–
—————————————————————– PERSETUJUAN KETIGA ————————————————————-
- Karena adanya pernyataan pengakuan hutang dari Penghadap Tuan XXXX kepada Penghadap Tuan XXXX seperti tersebut pada Persetujuan Kesatu dan pernyataan Penghadap Tuan XXXX membebaskan Penghadap Tuan XXXX dari hutangnya tersebut pada persetujuan kedua maka dengan ini Penghadap Tuan XXXXXX memberikan pembebasan pula kepada Penghadap Tuan XXXX mengenai hutangnya sebesar Rp. 5.000.000,- (lima juta rupiah) yaitu hutang yang tersebut dalam akta Saya, Notaris tanggal dua puluh bulan Pebruari tahun seribu sembilan ratus tujuh puluh tujuh (20-02-1977) nomor 20 tersebut di atas. ————————————————————————————————
- Selanjutnya Para Penghadap dengan ini menyatakan dengan tegas bahwa dengan adanya persetujuan-persetujuan antara mereka tersebut di atas mereka menghendaki Novasi dan oleh karena itu dengan timbulnya perikata baru antara Pengadap Tuan XXXX dan Penghadap Tuan XXXX seperti tersebut pada persetujuan kesatu, maka perikatan-perikatan yang lama antara Penghadap Tuan XXXX tujuh puluh tujuh (10-01-1977) nomor 10 perikatan antara Penghadap Tuan XXXX dan Penghadap Tuan XXXXX berdasarkan akta Saya, Notaris, tanggal dua puluh bulan Pebruari tahun seribu sembilan ratus tujuh puluh tujuh (20-02-1977) nomor 20 tersebut di atas dengan ini menjadi hapus atau musnah demikian sesuai dengan adanya persetujuan kedua dan ketiga bersambung persetujuan kesatu , kesemuanya tersebt dalam akta ini. ———————————————————————————————————————————-
- Mengenai hal ini dan akibatnya Para Penghadap memilih tempat kedudukan (domisili) hukum yang umum dan tetap di Kantor Kepaniteraan Pengadilan Negeri Malang. ———————————————————————————————
———————————————————————— DEMIKIAN AKTA INI ———————————————————
- Dibuat dan diresmikan di Kota XXXXXXXXX, pada hari dan tanggal, bulan serta tahun seperti tersebut pada awal akta ini, dengan dihadiri oleh:——————————————————————————————————————————–
- Nona XXXXXX dan Nona XXXXXXXXXXXXXkeduanya pegawai Kantor Notaris bertempat tinggal di XXXXXXXXX yang telah Saya, Notaris kenal sebagai saksi-saksi. —————————————————————————————————–
- Setelah akta ini Saya, Notaris bacakan kepada Para Penghadap dan Para Saksi, maka segera akta ini ditandatangani oleh Para Penghadap, Para Saksi dan Saya, Notaris. ———————————————
- Dibuat sebagai minuta dan ditandatangani dengan sempurna dan tanpa perubahan, tanpa coretan, tanpa tambahan.—————————————————————————————————————————————————

Tidak ada komentar:

Posting Komentar